Jakarta, Dengan adanya pandemi covid-19 maka Koperasi Kredit Usaha Sejahtera pada tanggal 06 Maret 2021 mengadakan pelayanan di BSD Serpong untuk yang kedua kali, bertempat dikediaman Bapak Sutarja di alamat Jl. Kalimantan V blok E4 No. 15 Nusaloka, pelayanan dimulai pukul 08.00 s/d 11.00 wib.
Dengan adanya pelayanan ini dapat memperudah para anggota yang berada di sekitar BSD untuk melakukan transaksi pembayaran pinjaman & mengajukan pinjaman.
Pelayanan ini tetap mengikuti anjuran pemerintah untuk menjalankan protokol kesehatan.